Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

Serba Pink dari Buah Naga

Gambar
7 Kreasi Masakan Serba Pink dari Buah Naga 7 Kreasi Masakan Serba Pink dari Buah Naga  – Buah naga merupakan salah satu buah yang memiliki kandungan vitamin dan mineral yang untuk memelihara kesehatan tubuh. Buah naga terdiri dari 2 jenis berdasarkan warna dagingnya yaitu warna putih dan merah. Buah naga yang berwarna putih berbeda dengan buah naga yang berwarna merah. Disini kita hanya akan mengulas buah naga yang berwarna merah dimana kandungan vitaminnya terdiri dari Vitamin C, B2 dan B3. Selain itu buah naga merah juga termasuk jenis buah yang rendah kalori dan mengandung magnesium, zat besi, kalsium dan antioksidan yang bermanfaat bagi tubuh. Berikut merupakan kreasi masakan dari buah naga yang menghasilkan warna serba pink (merah muda) pada masakan. Donat Buah Naga Bahan 400 gram tepung terigu 240 gram buah naga (ditimbang tanpa kulit) 2 butir kuning telur 50 gram gula pasir 30 gram mentega tawar 5 ½ gram ragi instan 1 sdt vanili bubuk sejumput garam tepung terigu secukupnya untu

Unik! Kreasi Resep Kulit Semangka

Gambar
Unik! Kreasi Resep Kulit Semangka Kreasi Resep Kulit Semangka  – Jika semangka popular dengan buahnya yang manis dan mengandung banyak air, ternyata kulit semangka juga memiliki manfaat yang luar biasa. Kulit semangka memiliki kalori rendah dan kandungan tinggi Vitamin A, Vitamin C, kalium, Vitamin B6 dan seng. Meskipun Anda tidak mendapatkan makronutrien dalam jumlah besar, kulit semangka mampu memberikan 2% kebutuhan vitamin C harian dan 1% vitamin B6 yang dibutuhkan olah tubuh setiap harinya. Nah, mulai sekarang jangan buang kulit semangkanya ya… Yuk! kita buat kreasi resep kulit semangka.   Tumis Cumi Kulit Semangka Bahan: 2 genggam kulit semangka, potong korek api 250 gram cumi, kerat kerat 1 sdm saus tiram 2 sdm kecap manis 1 sdt lada bubuk gula garam secukupnya kaldu bubuk secukupnya sedikit air Bumbu iris: 3 siung bawang putih 5 siung bawang merah 1 jempol jahe 1/2 siung bawang bombay Cara membuat: Tumis bumbu iris sampai wangi. Masukkan cumi dan kulit semangka. Aduk rata. Tuan